Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 20s menghasilkan energi kinetik120j berapakah massa benda tersebut
            Fisika
            
               
               
            
            
               
               
             
            tristanposumah
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Sebuah benda bergerak dengan kecepatan 20s menghasilkan energi kinetik120j berapakah massa  benda tersebut
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban rinaldo8
Ek=1/2mv²
120=1/2.m.20²
120=1/2.m.400
120=200m
m=120/200
m=12/20
m=3/5=0,6 kg
jadikan yg terbaik ya - 
			  	
2. Jawaban slemania
Diketahui :
V = 20 m/s
Ek = 120 j
Penyelesaian :
Ek = 1/2 x m x V²
120 = 1/2 x m x 20²
120 = 200 m
m = 120/200
m = 0,6 kg