Matematika

Pertanyaan

Ibu Rita membelanjakan uangnya sebesar Rp. 26.000,00 di toko untuk membeli tiga kg gula dan dua kg terigu. Ibu Siska membelanjakan Rp. 32.000,00 untuk membeli empat kg gula dan dua kg terigu. Di toko yang sama Ibu Retno membeli satu kg gula dan dua kg terigu, Ia harus membayar

2 Jawaban

  • pakai subtitusi eliminasi *subtitusi 3g + 2t = 26.000 4g + 2t = 32.000 lalu dikurang menjadi -g = -6.000 g = 6.000 *eliminasi 3g + 2t = 26.000 3 x 6.000 + 2t = 26.000 2t = 26.000 - 18.000 = 8.000 t = 8.000/2 = 4.000 maka g + 2t = 6.000 + 8.000 = 15.000 jadi uang bu retno rp 15.000
  • Misal :
    x = gula ;
    y = terigu

    Ibu Rita _ 3x + 2y = 26000 .....(1)
    Ibu Siska _ 4x + 2 y = 32000....(2)

    Ibu Retno _ x + 2 y = ...?
    Dari (1) dan (2)
    eliminasi y
    3x + 2y = 26000
    4x + 2 y = 32000 --
    x = -6000
    x = 6000
    3x + 2y = 26000
    3 . 6000 + 2y = 26000
    2y = 26000 – 18000
    2y = 8000y = 4000

    maka Uang yang harus dibayar Ibu Retno adalah
    x + 2 y = 6000 + 2. 4000
    = Rp.14.000

Pertanyaan Lainnya