Matematika

Pertanyaan

Tolong soal matematika ttg bilangan!
1. Buktikan sifat bilangan asosiatif dan distributif untuk bilangan real? (Dengan sembarang bilangan real)!

1 Jawaban

  • bukti sifat asosiatif dan sifat distributif dengan sembarang bilangan real.
    sifat asosiatif
    sifat asosiatif terdapat pada aksioma ke 3 pada sifat aljabar pada bilangan real
    aksioma (A)
    maka A3= (a+b)+c = a+(b+c)
    misal : a= 1 ; b=2;c=3
    maka : (a+b)+c = a+(b+c)
    (1 +2)+3 = 1+(2+3)
    3+3 = 1 + 5
    6 = 6 (terbukti)
    sifat distributif
    terletak pada aksioma ke sebelas pada sifat aljabar pada bilangan real
    A 11 = a x (b+c) = a x b + a x c
    misal : a= 2; b= 4;c= 6
    maka:
    a x (b+c) = (a x b) +( a x c)
    2 x (4+6) = (2 x 4) + (2 x 6)
    2 x 10 = 8 + 12
    20 = 20 (terbukti)
    sekian dan terimakasih
    semoga bermanfaat.

Pertanyaan Lainnya