Matematika

Pertanyaan

Persamaan - persamaan berikut yang tidak ekuivalen dengan -2x = 6 adalah
A. x = -3
B. 2x + 6 = 0
C. 4x = 12
D.
[tex] \frac{2}{3} x = - 12[/tex]

1 Jawaban

  • -2x = 6
    x = -3

    -2x = 6
    -2x - 6 = 0
    2x + 6 = 0

    -2x = 6
    4x = -12 (salah)
    jadi jawabannya yg c

Pertanyaan Lainnya