Fisika

Pertanyaan

jelaskan tiga konversi listrik di rumahmu

2 Jawaban

  • 1. Energi Listrik – Energi PanasContoh perubahan dari energi listrik menuju energi panas, contohnya adalah penggunaan oven, kompor listrik, setrika .

    2.Energi listrik-Energi

    Dingin contoh perubahan dari energi listrik menuju energi dingin,

    Contohnya adalah penggunaan kulkas, ac, dan lain sebagainya.

    3.Energi baterai-Energi

    Baterai contoh perubahan dari energi baterai menuju energi suara dan cahaya, seperti

    Contoh radio, dan henphone\hp

    Maaf klo salah

  • koversi listrik adalah perubahan energi listrik dalam bentuk energi lain.

    Contoh :

    1. energi listrik menjadi panas (setrika,kompor listrik,dll)

    2. energi listrik menjadi energi gerak(kipas angin,mesin cuci,dll)

    3. energi listrik menjadi energi cahaya (lampu listrik)

Pertanyaan Lainnya