sebutkan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam penyelenggaraan otonomi daerah
PPKn
bintilaila
Pertanyaan
sebutkan permasalahan-permasalahan yang dihadapi dalam penyelenggaraan otonomi daerah
1 Jawaban
-
1. Jawaban Jh888
mentalitas aparat pemerintah yang belum berubah dari mindset sentral menjadi disentral (otonom); (2) hubungan antara pemerintah pusat dengan daerah; (3) sumber daya manusia yang terbatas; (4) pertarungan kepentingan yang berorientasi pada perebutan kekuasaan dan penguasaan aset oleh aparat pemerintah; serta (5) keinginan pemerintah untuk menjadikan desa sebagai unit politik di samping unit sosial budaya.