Matematika

Pertanyaan

1. Diketahui sebuah lingkaran luasnya 2464 dm2.maka panjang jari-jari lingkaran tersebut adalah...dm
a.7
b.14
c.28
d.42

2. seorang pedagang minyak wangi mempunyai 1 liter minyak wangi.minyak tersebut akan diisi dalam botol yg berukuran 5cc. berapa botolkag yg diperlukan pedagang tersebut?
a.2
b.20
c.200
d.2000

2 Jawaban

Pertanyaan Lainnya