Matematika

Pertanyaan

Tolong jawab ya pertanyaan tentang jarak ,waktu ,kecepatan! cuma 2 nomor kok yang 9 dan 10 ya! yang tibanya nomor 9 : pk 4 sore kalau yang tiba nomor 10 : pk 21.00
Tolong jawab ya pertanyaan tentang jarak ,waktu ,kecepatan! cuma 2 nomor kok yang 9 dan 10 ya! yang tibanya nomor 9 : pk 4 sore kalau yang tiba nomor 10 : pk 21

2 Jawaban

  • 9)
    Waktu dijalan = 16.00 - 12.00 = 4 jam
    Jarak = kecepacatan x waktu = 120km/jam x 4 jam = 480 km

    10)
    Waktu dijalan = 21.00 - 17.00 = 4 jam
    Kecepatan = jarak : waktu = 160km : 4 jam = 40km/jam
  • 9. jarak=480km waktu=4jam
    10. kecepatan=40km/jam waktu=4jam