pak budi punya 48 buku dan 36 pensil.buku dan pensil akan dibagikan kepada murid sama banyak.berapa banyak murid yang akan menerima buku dan pensil sama banyak?
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            icha1834
         
         
         
                Pertanyaan
            
            pak budi punya 48 buku dan 36 pensil.buku dan pensil akan dibagikan kepada murid sama banyak.berapa banyak murid yang akan menerima buku dan pensil sama banyak?..terima kasih....
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban Addienella
FPB dari 48 dan 36
=2×2×3= 12
Jadi murid yang menerima pensil dan buku sebanyak 12 murid - 
			  	Pertanyaan Lainnya