Biologi

Pertanyaan

mengapa keberadaan hutan sangat memengaruhi suhu global

1 Jawaban

  • karena hutan memiliki fungsi sebagai paru-paru nya bumi yang terbesar dan juga penyerap panas yang handal. Pohon didepan rumah saja, kalau ditebang habis, akan mengundang panas dirumah, apalagi hutan yang melindungi panas di wilayah yang lebih luas. Hutan sendiri saperti radiator alam, yang mendinginkan udara panas dan memberi udara segar ke wilayah yang luas.

Pertanyaan Lainnya