IPS

Pertanyaan

Perubahan sosial budaya yang tidak dikehendaki (unintended change) atau tidak direncanakan (unplanned change) adalah
A. Perubahan yang sebelumnya telah diperkirakan terlebih dahulu
B. Perubahan yang sebelumnya telah direncanakan terlebih dahulu
C. Perubahan yang secara cepat dan revolusioner
D. Perubahan di luar jangkauan pengawasan masyarakat atau kemampuan manusia

1 Jawaban

  • jawabannya D perubahan di luar jangkauan pengawasan masyarakat atau kemampuan manusia.
    semoga membantu

Pertanyaan Lainnya