Matematika

Pertanyaan

Jumlah 2 bilangan 9 sedangkan selisihnya 31. Tentukan hasil dari kedua bilangan tersebut?

1 Jawaban

  • misal dua bilngan tersebut x dan y
    maka
    x + y = 9 dan x - y = 31

    eliminasi y
    x + y = 9
    x - y = 31
    _______+
    2x = 40
    x = 20
    masukan nilai x = 20 ke persamaan x + y = 9
    (20) + y = 9
    y = 9 - 20
    y = -11
    maka kedua bilangan tersebut adalah 20 dan -11

Pertanyaan Lainnya