Faktor faktor penghambat sumber daya perkebunan di Indonesia
Geografi
jordanridman33
Pertanyaan
Faktor faktor penghambat sumber daya perkebunan di Indonesia
1 Jawaban
-
1. Jawaban dodo68
1. Perubahan Iklim global
Perubahan iklim global dapat menyebabkan para petani gagal panen (puso) karena iklim yang tidak menentu. Petani juga dibuat bingung dengan cuaca yang tidak dapat diprediksi, sehingga menyebabkan masa tanam yang selalu berubah karena menunggu kondisi alam dan cuaca yang tepat.
2. Serangan Hama
Serangan hama merupakan faktor lain yang dapat menghambat usaha pertanian, bahkan serangan hama tanaman juga menjadi salah satu faktor gagal panen dalam usaha pertanian.
3. Kurangnya Pengetahuan Para Petani
Pendidikan dan pengetahuan yang kurang dari para petani dapat menghambat kemajuan dari usaha pertanian, sebab pengetahuan yang kurang membuat petani tertutup dengan teknologi dan sistem pertanian modern, hal ini juga menjadikan para petani kurang memiliki kemampuan untuk menerapkan sistem pertanian yang lebih modern.
Demikian sedikit penjelasan dari saya tentang Pendorong Dan Penghambat Pertanian Indonesia.
Mohon maaf jika masih terdapat kekurangan dalam penulisan!
Semoga bermafaat! Terima Kasih!