Matematika

Pertanyaan

sebuah truk memuat 412 kg kelapa 8 ton kacang dan 12kuintal jagung berar seluruh muatan truk adalah

2 Jawaban

  • jawabanya adalh
    8 ton sama dengan 8oookg
    12 kuintal sama dengan 1200kg
    412 kg ya 412 kg
    kemudian ditambah
    hasilnya 9612 kg
  • 8 ton = 8000 kg
    12 Kw = 1200 kg
    8000 + 1200 + 412 = 9612 kg

Pertanyaan Lainnya