IPS

Pertanyaan

jelaskan bentang alam indonesia bagian barat

1 Jawaban

  • Jawaban:

    Wilayah Indonesia barat Sering di sebut dangkalan atau paparan sunda.Antara wilayah Indonesia bagian barat dengan wilayah Indonesia bagian tengah dibatasi oleh garis wallace. Terdiri dari Pulau Sumatra, Jawa, Kalimantan, dan pulau-pulau di sekitarnya, serta daerah landas kontinen Asia.

Pertanyaan Lainnya