Jelaskan yang dimaksud dengan sel? Apa saja yang dikaji pada tingkat organisasi kehidupan tersebut?
            Biologi
            
               
               
            
            
               
               
             
            anggiarn176
         
         
         
                Pertanyaan
            
            Jelaskan yang dimaksud dengan sel? Apa saja yang dikaji pada tingkat organisasi kehidupan tersebut?
               
            
               2 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban rahmachikakusuma
sel adalah kumpulan materi paling sederhana yang dapat hidup dan merupakan unit penyusun semua makhluk hidup. - 
			  	
2. Jawaban raya1234
sel adalah bagian dari suatu tubuh yang mengatur jalannya organ tubuh
yang dikaji yaitu mulai struktur, sel fungsi sel, serta bentuk sel
semoga bermanfaat