pada tahun 2011 seorang kakek membeli tanah seluas 400m² dengan harga rp 600.000/m², ternyata setiap tahun naik 20%, berapa harga tanah pada tahun 2020
            Matematika
            
               
               
            
            
               
               
             
            aiefta
         
         
         
                Pertanyaan
            
            pada tahun 2011 seorang kakek membeli tanah seluas 400m² dengan harga rp 600.000/m², ternyata setiap tahun naik 20%, berapa harga tanah pada tahun 2020
               
            
               1 Jawaban
            
            - 
			  	
1. Jawaban miladewatiayu1ozqleh
Luas tanah = 400m2
Harga 2011 = 600.000/m2
Kenaikan = 20%/th
Pada th 2020?
Periode = 2020-2011 = 9
Harga = 400x600.000 = 240.000.000
Mn = Mo (1+r)n
= 240.000.000 (1+0,2)9
= 240.000.000 x 5.159780352
= 1,238,347,284.5