PPKn

Pertanyaan

hal yang perlu dihindari oleh masyarakat dalam pelaksanaan pemilu adalah

2 Jawaban

  • 1. Tidak memilih satupun pasangan calon
    2. Memilih lebih dari satu pasangan calon
    3. Memberitahu orang lain pilihannya
    4. Memengaruhi orang lain untuk memilih pilihannya


    Semoga membantu yaaa
  • 1.Kecurangan,
    2.Politik uang,
    3.Menjelekkan lawan dalam pemilu,
    4.Mengancam seseorang untuk memilih salah satu calon.

Pertanyaan Lainnya