Matematika

Pertanyaan

suatu konstruksi bangunan dapat diselesaikan oleh 20 orang pekerja dalam waktu 15 hari, maka waktu yang diperlukan untuk menyelesaikan bangunan tersebut jika hanya tersedia 15 orang orang pekerja adalah....

1 Jawaban

  • Bab Perbandingan
    Matematika SMP Kelas VII

    a . 15 orang = 20 orang . 15 hari
    a = 20 . 15/15
    a = 20 hari

Pertanyaan Lainnya