apa yang dimaksud dengan jalan nasional
IPS
rafiansya
Pertanyaan
apa yang dimaksud dengan jalan nasional
1 Jawaban
-
1. Jawaban andini79
jalan nasional merupakan jalan arteri dan jalan kolektor dalam sistem jaringan jalan primer yang menghubungkan antar ibukota provinsi, dan jalan strategis nasional serta jalan tol