Matematika

Pertanyaan

rata rata tinggi badan 5 orang siswa perempuan adalah 156 cm, sedangkan rata rata tinggi badan 10 orang siswa laki laki adalah 165 cm. rata rata tinggi badan siswa perempuan dan laki laki adalah

1 Jawaban

  • Bab Statistika
    Matematika SMP Kelas VII

    Rata-rata tinggi badan siswa perempuan dan laki-laki
    = (5 . 156 + 10 . 165)/(5 + 10)
    = (780 + 1.650)/15
    = 2.430/15
    = 162 cm

Pertanyaan Lainnya