Matematika

Pertanyaan

Siska membeli 3 kg jeruk dan 4 kg anggur seharga Rp.118.000,- Tasya membeli 4 kg jeruk dan 3 kg anggur seharga Rp.106.000,- Tentukan: a).Harga 1 kg jeruk. ....................b).Harga 1 kg anggur. ....................c).Jika Diva ingin membeli 8 kg jeruk dan 10 kg anggur. Berapa uang yang harus dibayarkan....

1 Jawaban

  • misal
    x : jeruk
    y : anggur
    3x+4y=118.000 |×4
    4x+3y=106.000 |×3
    eliminasi
    12x+16y=472.000
    12x+9y=318.000
    = 7y=154.000
    y=22.000
    3x+4y=118.000
    3x+4.(22.000)=118.000
    3x+88.000=118.000
    3x=30.000
    x=10.000

    =>>8x+10y=?
    8.(10.000)+10.(22.000)
    =80.000+220.000
    =300.000

    a). Harga 1 kg jeruk = 10.000
    b). Harga 1 kg anggur = 22.000
    c). Harga 3 kg jeruk dan 10 kg anggur = 300.000

    Dicek lagi ya

Pertanyaan Lainnya