Matematika

Pertanyaan

diketahui garis dengan persamaan berikut.
(i) 2y= 5x-3
(ii) 5y=2x+15
(iii) 3x+5y=15
(iv) 10y - 4x=11
dari persamaan garis diatas, yang sejajar dengan garis yang persamaannya 2x-5y+15=0 adalah..
a. 1 dan 2
b. 2 dan 4
c. 2 dan 3
d. 3 dan 4

1 Jawaban

Pertanyaan Lainnya