Matematika

Pertanyaan

jarak terminal dan stasiun 6 km.Pada denah ,jarak tersebut digambar 3 cm.Berapakah skala denahnya?
pake rumus kak

2 Jawaban

  • s = js/jp
    js= 6km = 600.000cm
    js/jp = 600.000/3
    = 200.000
    s=1:200.000
  • Rumus Skala = Jarak pada peta : Jarak sebenarnya 
    = 3 cm : 6 km = ?
    = 3 cm  : 600.000 cm
    = 1 : 200.000 cm

    Jadi, skala yang digunakan adalah 1 : 200.000



Pertanyaan Lainnya